Lalu Apa itu KKG? Apa Itu MGMP? Kegiatan KKG/MGMP merupakan salah satu kegiatan wajib bagi semua Guru pada setiap jenjang jabatan sebagaimana hal tersebut telah diatur dalam rambu-rambu penyelanggaraan KKG/MGMP, dalam satu tahun guru diwajibkan mengikuti KKG/MGMP paling sedikit 12 kali (yang bisa diartikan bahwa keikutpesertaan KKG/MGMP setiap bulannya ada 1 kali pertemuan) dalam beberapa paket kegiatan. Setiap 1 (satu) paket kegiatan paling sedikit memerlukan 3 kali pertemuan. Baca selengkapnya disini.
Nah, berikut ini kami lampirkan contoh Proker KKG/MGMP format word dokumen yang bisa anda edit melalui link di bawah ini :
Download Proker KKG/MGMP terbaru.doc

sumber: http://www.ukg2016.com